Obat Alami Kurang Darah


Obat Alami Darah Rendah
Pernahkah Anda mengalami kurang darah? Jika Anda mengalami nafsu makan berkurang, muka pucat, badan lemas, kepala pusing atau terasa berputar-putar, perut sakit sampai daerah punggung bawah bisa jadi Anda mengalami  kurang darah. Untuk memastikannya sebaiknya periksakan tekanan darah Anda di PUSKESMAS terdekat. Bila sudah positif Anda terkena tekanan darah rendah Anda bisa mencoba resep Obat Alami Kurang Darah dibawah ini.


Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Obat Alami KurangDarah adalah:
  • Telur ayam kampung 2 butir
  • Perasan daun bayam
  • Madu
  • Asam

Sedangkan cara pembuatan Obat Alami Kurang Darah adalah sebagai berikut:
  1. Dua butir Kuning telur ayam kampung dicampur dengan dua sendok makan madu lalu dikocok
  2. Tambahkan perasan air daun bayam secukupnya
  3. Tambahkan asam secukupnya
  4. Aduk lagi sampai menyatu

Pada tahap awal penyembuhan minum ramuan Obat Alami Kurang Darah diatas  setiap hari selama tiga hari berturut-turut. Setelah itu bisa diminum seminggu sekali sampai sembuh total.

Demikian artikel sederhana dengan judul Obat Alami Kurang Darah, semoga dapat bermanfaat dan mohon maaf atas segala kekurangan.

Selamat Mencoba
Semoga Lekas Sembuh






0 Response to "Obat Alami Kurang Darah"

Post a Comment